Paket Wisata Jogja 1 Hari

Pilih paket wisata Jogja 1 hari jika Anda ingin paket liburan Jogja dengan free & easy.
Tripjogja menawarkan paket tour Jogja dengan destinasi dan rute terbaik untuk Anda Jelajahi!

Paket Tour Jogja 1 Hari

#1
Kotagede Heritage Walking Tour &  Village Cycling

IDR 467.000 / pax*

Kotagede Heritage Walking Tour
Sriharjo Selopamioro Village Cycling
Wisata Oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#2
Fun Off Road di Taman Nasional Merapi Utara

IDR 555.000 / pax*

Fun Off Road Taman Nasional Merapi Utara
Borobudur
Svargabhumi
Wisata Oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#3
 Petualangan Merapi Lava Tour & Wisata Kaliurang

IDR 573.000 / pax*

Lava Tour Merapi
Stonehenge (optional)
Santorini Park Bhumi Merapi
Wisata oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#4
Gamplong Studio & Wisata Alam di Kulonprogo

IDR 375,000 / pax*

Gamplong Studio Alam
Taman Sungai Mudal
Mahaloka Paradise Nanggulan
Wisata Oleh-oleh

Hubungi Kami

#5
Kotagede Heritage Walking Tour &  Watumabur Sunset

IDR 375,000 / pax*

Kotagede Heritage Walking Tour
Hutan Pinus Sari
Sunset Watumabur
Wisata Oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#6
Petualangan Elo Rafting & VW Tour Borobudur

IDR 659,000 / pax*

Rafting di Sungai Elo
Keliling Desa Borobudur dg VW Safari
Wisata Oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#7
Petualangan Moon River Tubing & Obelix Sunset

IDR 375,000 / pax*

Moon River Tubing
Candi Ijo
Obelix Hills Sunset
Wisata oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#8
Keraton Tamansari Heritage dan Candi Prambanan

IDR 370,000 / pax*

Keraton Ngayogyakarta
Tamansari 
Candi Plaosan
Candi Prambanan
Wisata Oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#9
Wisata Pantai Gunung Kidul & Pinus Imogiri

IDR 380,000 / pax*

Hutan Pinus Sari
Seribu Batu Songgo Langit
Pantai Slili
Kano Pantai Drini
Wisata Oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#10
Sunrise Silancur Highland & Fun Off Road Taman Nasional Merapi

IDR 490,000 / pax*

Sunrise Silancur Highland
Fun Off Road di Taman Nasional Merapi Utara
Wisata Oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#11
Sunrise Bukit Panguk Kediwung & Kotagede Heritage

IDR 385,000 / pax*

Sunrise Bukit Panguk Kediwung
Hutan Pinus Sari
Kotagede Heritage Walking Tour
Wisata oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

#12
Heha Ocean View, Pantai Kesirat & Parangtritis Sunset

IDR 345,000 / pax*

Tamansari
Pantai Kesirat
Heha Ocean View
Pantai Parangtritis
Wisata Oleh-oleh
Malioboro

Hubungi Kami

Bikin wisata & event khusus untuk acara kantormu?

Hubungi Tim Event Kami Sekarang
Berpengalaman melayani lebih dari 287+ korporat sejak 2015.
Dengan lebih dari 8085+ traveler dari seluruh Indonesia.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tripjogja.co.id - Hello Travelers. Kali ini kita akan membahas Paket Tour Jogja 1 Hari yang dirancang oleh tim TripJogja.co.id. Berwisata di Jogja selama 1 hari kami rancang untuk Anda yang tidak memiliki banyak waktu tetapi tetap ingin menikmati suasanya Jogja yang menyenangkan. Jadi, memilih destinasi wisata yang akan dikunjungi juga harus hati - hati jangan sampai salah pilih.

Kami tim TripJogja.co.id dengan senang hati menyusun beberapa paket untuk wisata di Jogja selama 1 hari yang bisa Anda pilih. Pilihan tujuan wisata dipilih berdasarkan pengalaman kami dalam hal penyedia Paket Wisata Jogja yang selalu ada yang baru setiap waktu.

Beberapa pilihan paket tour Jogja 1 hari yang bisa Anda pilih, diantaranya :

Paket Wisata Jogja 1 Hari "Jogja Best Experience"

  • Paket Wisata Jogja 1 Hari "Fun Rafting Elo"
  • Paket Wisata Jogja 1 Hari "Jomblang Cave & Timang Beach"
  • Paket Wisata Jogja 1 Hari "Kalibiru Trip"​
  • Paket Wisata Jogja 1 Hari "Jelajah Pinus Imogiri"
  • Paket Wisata Jogja 1 Hari “Culture Heritage"
  • Paket Wisata Jogja 1 Hari “Goa Pindul Cave Tubing"
  • Paket Wisata Jogja 1 Hari “Umbul Ponggok"
  • Paket Wisata Jogja 1 Hari “Sunrise Negeri Diatas Awan"

Anda dapat melihat membaca lebih detil dulu kemana saja tujuan wisata yang kami tawarkan, apakah sesuai dengan keinginan Anda? Harga paket wisata jogja 1 hari juga sudah kami lengkapi di tiap - tiap halaman informasi tersebut. Tetapi, jika masih ada pertanyaan silahkan mengubungi Travel Advisor kami.

Demikin informasi tentang Paket Wisata Jogja 1 Hari yang dapat kami sampaikan, semoga informasi ini bermanfaat dan dapat menjadi solusi bagi kamu yang lagi menjadi paket - paket wisata ke Jogja khususnya yang melayani paket selama 1 hari saja.

ABOUT TRIPJOGJA
Perusahaan penyedia layanan organizer berbasiskan paket wisata jogja, team building outbound, gathering, outing dan paket meeting, serta berbagai kebutuhan  event kreatif untuk korporat.
Dipercaya lebih dari 287 kantor dari seluruh Indonesia sejak 2015.
CONNECT TO US
Our Office
Tambak Mas Kav. 94
Jl. Godean Km. 1, Yogyakarta - INDONESIA
Postal Code 55182
Our Social Media
Tripnesia Destination © 2022 All Rights Reserved. Made with âť¤ by omnidigital.id
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram